Tag input type radio berfungsi untuk membuat tombol radio atau tombol pilihan yang diisi dengan cara memilih dari salah satu tombol radio yang ada. Radio biasa digunakan untuk pilihan yang membatasi user untuk memilih satu dari pilihan yang ada.
Dalam penggunaan radio HTML, kita hanya memerlukan tag input dengan sebuah atribut type radio. Berikut format dasar radio dalam HTML
, contoh codingannya :
berikut contoh hasilnya :
0 Response to "penggunaan object radio (java) dengan html"
Posting Komentar